Monday 27 October 2014

Cara membuat akun gmail(dot)com

Posted by Unknown at 08:19 0 comments


Pada kesempatan kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat akun gmail milik google. Karena untuk membuat sebuah blog kita membutuhkan akun gmail. Sebenarnya postingan kali ini adalah postingan pertama kali yang harus saya buat. But, Its ok. Ada sebagian orang yang belum mengetahui cara untuk membuat akun gmail atau mungkin belum mengerti bagaimana cara pembuatannya. Disini saya akan menjelaskan secara detail dan gamblang, kalian juga bisa langsung mempraktikannya. Gambar yang saya sajikan juga dapat memandu anda untuk memudahkan dalam pembuatan gmail.

Ok,

Pertama : Aktikan Internet anda, karena anda tidak akan dapat membuat gmail tanpa adanya akses ke Internet.
Kedua     : Buka browser anda pada gambar saya dibawah ini saya membuat gmail menggunakan Mozilla firefox, anda juga dapat menggunakan browser lain yang menurut anda nyaman dan lebih cepat dalam akses Internet. Lalu ketikan pada browser gmail.com lalu tekan enter. Lihat pada gambar 1.
Ketiga      :Lalu akan muncul seperti gambar dibawah ini, lihat pada gambar yang dilingkari warna merah. Kita pilih “buat akun” dengan cara meng klik tombol tersebut.




  Ke empat : Pada bagian “ Buat Akun Google Anda” isikan :
      Nama -> Ketik nama depan dan nama belakang anda
   
   Pilih nama pengguna -> Masukan nama pengguna yang ingin anda pakai seperti blogku.gmail.com tapi hanya ditulis blogku saja, karena secara otomatis pada bagian “gmail.com” telah terbentuk. Jika anda mengalami kesulitan karena nama yang dimasukkan tidak vali d atau nama gmail telah ada yang memiliki nya. Kalian bisa menggunakan gmail alternative yang disediakan gmail.  Jika telah selesai lanjut ke langkah berikutnya.
   
     Buat sandi -> Buatlah sandi anda ( kata sandi harus dingat karena kalian akan masuk menggunakan password atau kata sandi dan nama akun kalian, bila perlu di catat !)
                   Konfirmasi kata sandi -> Masukan kata sandi yang sebelumnya ( konfirmasi ini digunakan agar kita benar- benar tidak salah atau lupa dalam memasukkan kata sandi yang sebelumnya).


     Tanggal Lahir -> Masukkan tahun, bulan, dan tanggal lahir anda di sana pada bagian segitiga kecil disamping pada area tombol tersebut kita dapat memilih bulan dan tanggal sesuai dengan tanggal lahir kita.
                  
      Gender ->  Pada gender, pilih jenis kelamin anda. ( You know that what I mean )

      Ponsel -> Masukan nomor ponsel anda ( Insert your phone number here)



 Pada gambar selanjutnya :
                   Alamat e-mail anda saat ini -> Nah loh itu apa ya ? Itu merupakan e-mail alternatif yang ditujukan, sehingga ketika suatu saat kita lupa dengan user name kita “ dalam artian email akun kita. Kita dapat merujuk untuk mengaktifkannya dengan e-mail ini. Jika tidak ada ? ya, buat iseng- iseng saja ya hehehe. Ok, lanjut 

                   Buktikan anda bukan robot -> Itu bisa di beri centang, atau bisa tidak. Tetapi biasanya saya tidak member centang pada bagian ini. Jika kita tidak mencentang pada bagian “Lewati verifikasi ini” maka kita harus mengetikkan capcha pada “ketik teks” sesuai yang ada pada gambar yang kalian lihat.

                   Lokasi -> Pilih lokasi Negara anda. Bisa kalian pilih dengan mengklik ikon segitiga kecil lalu pilih Lokasi Negara kalian.

                   Centang -> Pilih centang pada “Saya meneytujui persyaratan layanan dan kebijakan privasi google. Lalu klik langkah berikutnya.


Ke lima :Akan muncul tulusan “Buat profil Google+ publik” pilih klik Buat profil Anda.


Ke enam : Welcome… anda sekarang telah memiliki akun gmail. Anda bisa klik Lanjutkan ke gmail atau tidak. Yang perlu anda ingat, jangan lupa untuk mengingan user name dalam hal ini gmail baru anda dan password, dua hal ini diperlukan pada saat akan login keg mail.



Thank you telah berkunjung ke blog, siklahkan tinggalkan komentar yang membangun untuk menciptakan generasi Internet yang positif atau follow jika anda telah memiliki gmail ya J. I waiting you.


 

Tips n trik Internetan Copyright © 2010 Design by Ipietoon Blogger Template Graphic from Enakei